
Pangsit menjadi sajian wajib imlek. Kali ini disajikan dengan kuah kaldu ayam yang gurih. Isiannya ayam cincang dengan paduan jamur. Makin spesial rasanya.
Wonton atau pangsit dengan lipatan mirip kantong atau uang melambangkan keberuntungan dan rejeki berlimpah di tahun baru. Sajian ini wajib ada saat makan di malam tahun baru imlek.
Pangsit bisa disajikan dalam bentuk gorengan atau dengan kuah kaldu. Untuk pangsit kuah, pangsit bisa diisi dengan adonan ayam dan jamur yang empuk juicy.
Sup pangsit ini cocok dimakan hangat sebagai sajian pembuka. Bisa dilengkapi dengan minyak cabe dan taburan daun bawang. Membuatnya tidak sulit, perhatikan langkah dan tips membuatnya di resep berikut ini.
Resep Sup Pangsit Ayam Jamur
Sup pangsit dengan kuah kaldu ayam asli ini gurih mantap, cocok buat sajian imlek. |
Bahan Bahan:
|
Cara Membuat Sup Pangsit Ayam Jamur:
|
![]() |
Tips membuat Sup Pangsit Ayam Jamur:
1. Agar pangsit ayam jamur tidak lonyot saat disajikan, sebiknya kukus atau rebus terpisah dengan kuahnya. Ketika akan disajikan tinggal menyiram dengan kaldu panas.
2. Untuk mendapatkan kuah yang bening dan gurih, gunakan kaldu ayam asli.
3. Gunakan kulit pangsit siap pakai khusus untuk pangsit kuah.